🌴Gerak Jatuh bebas🌴
Seandainya hidup bisa seperti gerak jatuh bebas.
Tak memiliki kecepatan awal, mengabaikan hambatan yang ada, terus berjuang, hingga memperoleh percepatan yang dapat menarik apapun yang diinginkan.
👫Gaya magnet👫
Kutub yang tak senama akan tarik menarik.
Kutub yang sama akan tolak menolak.
Magnet aja milih yang beda, masa kamu nggak?
👣Tekanan👣
Tekanan sebanding dengan gaya.
Semakin lho banyak gaya.
Tekanan hidup lho akan semakin besar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar